Selasa, 22 April 2025 15:47
Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Tahun 2023

Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Tahun 2023

  • Yang perlu diwaspadai adalah bawang merah, daging ayam ras dan telur ayam ras yang banyak mengalami kenaikan harga di beberapa daerah
  • Sedangkan komoditas lain sepertinya daging sapi dan minyak goreng cenderung realtif turun
  • Sedangkan cabai meskipun relatif turun namun bervariasi yang artinya ada beberapa daerah yang mengalami kenaikan
  • Ada beberapa daerah daerah yang mengalami kenaikan komoditas yang sangat signifikan agar mengendalikan kenaikan harga agar tidak terjadi inflasi
  • Perlu adanya kerjasama antar daerah agar daerah surplus bisa membantu daerah yang defisit sehingga bisa membantu menurunkan inflasi tersebut

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *